Keren, 20 Persen Anak Muda di Babel Geluti Dunia Wirausaha
BANGKA BELITUNG, TIMELINES1.COM – Minat anak muda di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) untuk berwirausaha di Babel tergolong cukup tinggi.
Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) mencatat sekitar 20 persen anak muda di Babel mulai menggeluti dunia usaha UMKM.
Sekretaris Dinas Koperasi dan UMKM Provinsi Babel, Riza Aryani mengatakan, minat anak muda di Babel untuk berwirausaha khususnya UMKM ini cukup tinggi. Hal itu dapat dilihat ketika ada pameran UMKM, banyak wirausaha yang dijalankan oleh anak muda.
“Kita lihat ajalah sekarang ketika ada pameran UMKM di Pangkalpinang, banyak makanan-makanan kekinian yang dilaksanakan oleh anak muda,” ucap Riza.
Halaman
Tinggalkan Balasan
Anda harus masuk untuk berkomentar.