Hitung Cepat Sementara, Kotak Kosong Ungguli Mulkan-Ramadian
BANGKA, TIMELINES.ID – Berdasarkan hasil hitung cepat sementara Pilkada Bangka, kotak kosong mengungguli pasangan Mulkan-Ramadian (MAPAN).
Perhitungan sementara di Sekretariat MAPAN hingga pukul 16.47 Wib tadi, kotak kosong memperoleh 14.118 suara. Sementara pasangan MAPAN meraih 8.338 suara.
Jumlah tersebut berasal dari 8 kecamatan (kecuali Kecamatan Puding Besar) di Kabupaten Bangka yaitu
Halaman