Hadir di Musrenbangcam, Lisa Oktaviani Harap Usulan Prioritas Kecamatan Payung dan 9 Desa Dapat Diakomodir
Hadir di Musrenbangcam, Lisa Oktaviani Harap Usulan Prioritas Kecamatan Payung dan 9 Desa Dapat Diakomodir
BANGKA SELATAN, TIMELINES.ID – Anggota DPRD Bangka Selatan Lisa Oktaviani, MPA berharap usulan prioritas dari Kecamatan Payung dan 9 kepala desa dapat diakomodir dan direalisasikan tahun 2026.
Demikian dikatakan politisi PKS adal Dapil 4 Bangka Selatan usai menghadiri Musrebang Kecamatan Payung, Rabu (12/2/2025).
“Saya berharap Pemkab Basel dapat mengakomodir usulan prioritas Kecamatan Payung dan 9 kepala desa di tahun 2026 nanti,” jelas Lisa.
“Terutama usulan alat perekaman e-KTP. Mengingat ini menjadi salah satu masalah yang ada di kecamatan Payung, Simpang Rimba dan Pulau Besar,” tambahnya
Halaman